Kamis, 22 Maret 2012

Cara Memasang Iklan Dibawah judul Posting

Cara Memasang Iklan Dibawah Judul -  Iklan adalah sumber penghasilan dari suatu blog. Untuk itu posisi iklan sangat penting dalam meningkatkan suatu penghasilan blog. Posisi iklan dibawah judul artikel sangat bagus untuk diterapkan, karena pengunjung otomatis melihat iklan sobat sebelum pengunjung membaca posting sobat. Namun bagi sobat yang masih bingung cara penempatan iklan dibawah judul posting, info-mini akan memberikan tutorial singkat pada sobat.




Langkah-langkah cara memasang iklan dibawah judul posting :
1. Login ke blogger sobat.
2. Pilih tab rancangan - edit HTML
3. Centang
4. Pasang script iklan sobat diatas <data:post.body/> 
5. Untuk mencari kode diatas cukup klik F3 dan search kode yang diinginkan.
6. Untuk tampilan iklan agar di tengah-tengah, maka anda harus tambah kode :
<center> kode iklan </center>
7. Simpan dan lihat hasilnya. . .

Semoga tutorial tentang "Cara Memasang Iklan Dibawah judul Posting" dapat membantu anda dalam meningkatkan penghasilan blog anda. Selamat mencoba . . .

Tidak ada komentar:

Posting Komentar